
Pelatihan Laminasi Perahu untuk Pemberdayaan Nelayan Kecil di Kab. Deli Serdang
Balai Pelatihan dan Penyuluhan Perikanan (BPPP) Medan Kerjasama dengan Dinas Perikanan Kab. Deli Serdang menyelenggarakan kegiatan pemberdayaan nelayan kecil di Kab. Deli Serdang melalui Pelatihan Laminasi Perahu yang di laksanakan pada 25 dan 26 Juli 2024 di Dusun Budiman, Desa